Harga Mobil Mini Cooper Baru dan Bekas yang di jual di Indonesia Beserta Gambar, Spesifikasi dan Keterangan Lengkapnya hanya di sini. Termasuk perubahan interior dan eksterior setiap tahunnya serta masalah yang dihadapi para pemilik kendaraan ini. Mobil cantik ini merupakan fun to drive car yang jadi favorit di seluruh dunia. Mengapa tidak untuk anda?

advertisement

advertisement

2005


 Convertible or Hatchback. Pertama kalinya muncul jenis convertible dengan spesifikasi mesin masih sama dari tahun sebelumnya.

Berita besar yang datang dari MINI di tahun 2005 adalah munculnya jenis convertible untuk kedua tipe yang kita tahu yakni Base dan juga S series. Mobil yang stylish, lebih dari sebelumnya dengan drop top mini seats four dan masih bisa menampung beberapa barang belanjaan anda. Dan kali ini sudah menggunakan universal remote transmitter dengan steering wheel yang dilapis kulit pada semua kendaraan yang mereka jual. Pada kali ini mereka mengganti gear yang lebih pendek untuk meningkatkan akselerasi pada tipe lima dan enam speed manual transmission. Dan hebatnya pada akhir tahun akan ada tipe S dengan transmisi otomatis.
MINI menjadi kendaraan yang fun untuk dikemudikan, dengan supercharger yang membantu mendorong mobil pada saat pertama dijalankan.

Desain interiornya sangat dipuja sebagai mobil kecil dengan ruang yang luas didalamnya. Ketika anda menurunkan back seat-nya, anda bisa menyimpan 152 cm snowboard didalamnya. Sangat hebat karena itu terlihat tidak mungkin dilakukan.

Mobil ini solid di jalan manapun, bisa digunakan untuk aktifitas sehari-hari, memiliki kecepatan dan aman.

Tidak masalah apakah kamu seorang yang menyukai kecepatan ataupun kasual, mobil ini sangat AWESOME. Khususnya untuk anak muda, kalian punya banyak tempat di mobil ini, membawa 3 orang teman atau berbelanja keperluan sehari-hari menjadi kegiatan yang menyenangkan.

Harga untuk kendaraan ini dengan kondisi bekas dipasaran sekitar Rp. 350.000.000,- sampai dengan Rp. 400.000.000,- tergantung kondisi.

2005 Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Post a Comment